Halo, buat kamu yang ingin bekerja sambil belajar mengenai Web Design dan mendapatkan tambahan uang saku, DMD (Digital-Media Development) BINUS University saat ini membuka lowongan untuk magang.
Kualifikasi:
- Memiliki kemauan belajar dan berbagi yang tinggi
- Mahir menggunakan Adobe Photoshop & Illustrator.
- Memiliki pengetahuan seputar web desain, user interface, dan user experience.
- Memiliki pemahaman tipografi, layout, & infografis.
- Memiliki perhatian yang tinggi terhadap detail visual
- Portfolio menjadi pertimbangan utama.
- Bekerja minimal empat hari dalam seminggu selama tiga bulan.
Nilai tambah:
- Snack dan uang saku.
- Waktu kerja yang sehat.
- Memiliki kesempatan untuk mengerjakan minimal satu proyek utuh selama masa magang, menambah portfolio, mendapatkan pengetahuan dan keahlian baru. Serta akses ke koleksi buku dan tutorial premium yang DMD miliki.
Buat kamu yang tertarik, bisa kirimkan portfolio dan cv ke dmd@binus.edu